'Aisyiyah

Gerakan Perempuan Muslim Berkemajuan

Berita
PDA Karanganyar Luncurkan Gerakan Bangga Jadi Bagian Aisyiyah Karanganyar
19 Februari 2021 08:56 WIB | dibaca 518

Ketua PDA Karanganyar Ibu Kunti Basthona Luncurkan Draf Kalender Aisyiyah.
Dalam kesempatan itu ibu Ketua mewajibkan memasukkan foto masing-masing untuk identitas Medsos.
 
Hasilnya beberapa PCA menindaklanjuti mencetak Kalender untuk dipasang di setiap rumah. Kerjo salah satu PCA pertama yang mencetak.
Shared Post: